Khusyu' dalam shalat bisa dicapai dengan beberapa hal, di
antaranya:
- konsentrasi
- Memahami apa yang dibaca dan didengar.
- Ta'dzim (sikap mengagungkan), hal ini timbul dari dua hal: mengetahui keagungan dan kebesaran Allah, dan mengetahui kehinaan diri, sehingga melahirkan rasa rendah diri di sisi Allah dan khusyu' kepadaNya.
- Haibah (takut), ini lebih tinggi dari ta'dzim, dan sikap ini terlahir setelah seseorang mengetahui kekuasaan Allah dan keagunganNya, dan lalainya hamba terhadap hak Allah I.
- Raja' (harapan), yaitu ia mengarap ridah Allah dari shalatnya.
- Haya' (rasa malu), sikap ini terlahir dari mengetahui nikmat Allah, dan kelalaiannya terhadap hak Allah I.
Khusyu' dalam shalat adalah elemen utama kesempurnaan ibadah ...
BalasHapusTerimakasih ^^
yups... sama-sama...
Hapusmakasih udah berkunjung... ^_^
bagus gan tipsnya :D
BalasHapus