# Mahir dalam pekerjaannya.
# Menjadi contoh yang baik dalam perbuatan dan perkataan. Hal ini dikarenakan seorang anak memiliki sifat mudah mencontoh apa yang dia lihat dan dia dengar.
# Mengamalkan apa yang dia perintahkan. Harus sesuai antara perkataan dan perbuatan. Wahai orang-orang yang beriman mengapa kamu mengatakan sesuatu yang tidak kamu kerjakan.
# Menyadari bahwa amanah / tugas yang dia kerjakan menyerupai tugas para Nabi yaitu untuk memberikan pendidikan / pelajaran.
# Menyadari bahwa kondisi anak didik itu berbeda-beda baik dari sisi kecerdasan, tabiat, dll.
# Tawadhu, rendah kepada anak didik. Apabila kebenaran terdapat pada anak didik maka tidak sombong untuk mengakui kebenaran tersebut.
# Memiliki sikap jujur dan menepati janji. Anak kecil tidak dapat membedakan apakah sedang dibohongi atau tidak, walaupun demikian hal ini akan membekas pada hati anak tersebut.
# Memiliki sifat kesabaran.
👽
5 minggu yang lalu
0 terbaik